Masjid Djinguereber

Masjid Djinguereber adalah sebuah masjid di kota tua Timbuktu (saat ini wilayah Mali) yang merupakan pusat pendidikan dan agama selama berabad-abad. Dibangun atas perintah Sultan Moussa I pada tahun 1327 setelah kepulangannya dari tanah suci Mekkah. Ia membawa seorang arsitek Andalusia dari Kairo untuk membangun Masjid Djinguereber. Masjid Djinguereber dibangun dengan batu bata lumpur arsitektural yang memiliki tiga halaman di bagian dalam, dua menara dan dua puluh lima baris pilar yang disejajarkan pada arah timur barat dan ruangan utama untuk 2.000 orang jemaah pada saat itu. Pada tahun 1988 ditetapkan sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO.

Photographies by:
Statistics: Position
800
Statistics: Rank
130688

Tambah komentar baru

Esta pregunta es para comprobar si usted es un visitante humano y prevenir envíos de spam automatizado.

Keamanan
786352941Click/tap this sequence: 1511

Google street view

Where can you sleep near Masjid Djinguereber ?

Booking.com
487.384 visits in total, 9.187 Points of interest, 404 Destinations, 10 visits today.