Context of Semenanjung Chukchi

Semenanjung Chukchi, Semenanjung Chukotski atau Semenanjung Chukotsk, di 66° N 172° W, merupakan titik palling utara di Asia. Ujung timurnya terletak di Tanjung Dezhnev dekat desa Uelen. Dibatasi oleh Laut Chukchi di utara, Laut Bering di selatan, dan Selat Bering di timur. Semenanjung ini adalah bagian dari Okrug Otonomi Chukotka di Rusia.

Semenanjung tersebut merupakan rumah bagi orang Chukchi, beberapa Eskimo (Yupik Siberia dan Eskimo Sireniki), Koryak, Chuvan, Even/Lamut, Yukagir, dan beberapa penetap Rusia.

Semenanjung Chukchi terletak di sepanjang Rute Laut Utara (penyeberangan Timurlaut).

Industri di semenanjung ini adalah pertambangan (tin, timah, seng, emas, dan batubara), perburuan dan penjeratan, pembiakan rusa kutub, dan perikanan.

2 things to do in Semenanjung Chukchi

Where can you sleep near Semenanjung Chukchi ?

Booking.com
487.349 visits in total, 9.186 Points of interest, 404 Destinations, 34 visits today.